Cara Membuat Grafik di Ms Excel 2013

Membuat grafik excel

Untuk menyajikan data terkadang akan lebih mudah jika data tersebut disajikan dalam bentuk grafik, Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat grafik di Ms Excel 2013 :

---------- How to Create a Graph in MS Excel 2013 ----------

1.   Buat data yang akan dijadikan grafik


2.  Blok Seluruh data yang akan di jadikan grafik




3.  klik tab Insert, pada bagian charts disana banyak pilihan bentuk grafik, untuk contoh saya akan menggunakan grafik berupa garis/line.



4.  klik bentuk grafik yang diinginkan, dan secara otomatis akan terbuat sebuah grafik pada lembar kerja



Demikian cara membuat grafik di ms exel, untuk pengolahan grafik lebih lanjut akan dibahas pada artikel berikutnya.Jika ada yang ingin ditanyakan silahkan tulis di kolom komentar. Selamat mencoba dan terus belajar,,

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel